PANARAGAN-JNNews
Sekitar
46 Kepala Kampung dari total 93
Kampung di KabupatenTulang
Bawang Barat (Tubabarat) Lampung masih sebatas
Pejabat (Pj). Hal
ini karena sudah berakhirnya masa jabatan Kepala Kampung definitif.
Bahkan,ada
14 Pj. Kepala Kampung pemekaran Tahun 2013 sudah habis masa jabatanya
Pj. Kepala Kampungnya dijabat oleh Kepala Bagian Tata
Pemerintahan Setdakap Tubarat, Desmi Anwar.
Desmi Anwar Menerangkan, 46
Kampung yang di pimpin oleh Pj. Kepala Kampung akan dilaksanakan pemilihan Kepala Kampung secara bersamaan pada tahun
2015 nanti. (dedi)
Posting Komentar